Kegiatan Dosen

Jun
25

Pelatihan Pembuatan Ilustrasi Background Storytelling dengan Teknik Gambar Perspektif Titik Hilang untuk Siswa/Siswi MI As-Syifa Baleendah, Kabupaten Bandung

Pada hari Jumat, 14 Juni 2024, Tim Abdimas dari Fakultas Industri Kreatif, Telkom University, yang diketuai oleh Yayat Sudaryat S.Sn., M.Sn., dengan dukungan dua dosen lainnya yaitu Intan Kusuma Ayu, S.Ds., M.Ds., dan Sri Dwi Astuti Al Noor, S.Ds., M.Sn., telah melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat di MI As-Syifa Baleendah, Kabupaten Bandung. Kegiatan ini bertajuk “Pelatihan […]

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Jun
25

Pelatihan Audio Mixing di MI Asy Syifa Rancamanyar pada karya drama musikal untuk kegiatan pelepasan lulusan sekolah

Diskusi Rencana Pelaksanaan Abdimas Kegiatan Abdimas di MI Asy Syifa merupakan yang kedua kalinya setelah pada tahun 2022 dilakukan juga Abdimas dengan tema pelatihan rekaman suara. Pada hari Jum’at, tanggal 14 Juni 2024 kami melakukan kegiatan Abdimas lanjutan dengan tema produksi suara untuk drama musikal yang kebetulan akan diselenggarakan oleh pihak mitra, dalam hal ini […]

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Jun
19

Kemitraan Fakultas Industri Kreatif dan Klinik Kemasan Bandung: Solusi Inovatif bagi UMKM dalam Media Informasi

Bandung, 05 Mei 2024 – Fakultas Industri Kreatif melalui Kegiatan Abdimas Gandeng Klinik Kemasan Kabupaten Bandung untuk Optimalkan Media Informasi Berbasis Teknologi bagi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) serta badan usaha lainnya. Kemitraan ini bertujuan untuk memberikan nilai tambah dalam mengenalkan produk dan jasa melalui media informasi dan promosi.

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Jun
11

PEMBERDAYAAN EKONOMI MASYARAKAT MELALUI PELATIHAN AERIALPHOTOGRAPHY & VIDEOGRAPHY SEBAGAI MEDIA PROMOSI DESA WISATA DI DESA PATENGAN KECAMATAN RANCABALI CIWIDEY, KABUPATEN BANDUNG

Pada hari Kamis 28 Desember 2023, Tim Abdimas dari Fakultas Industri Kreatif, Telkom University telah melaksanankan kegiatan abdimas di Karang Taruna Sasaka Patengan, Kegiatan Pelatihan yang berjudul Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat melalu pelatihan Aerial Photography & Videography sebagai media promosi desa wisata patengan kecamatan rancabali ciwidey kabupaten bandung,ini merupakan bentuk kegiatan sebagai solusi dalam menjawab kemajuan […]

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Feb
21

Workshop Pengenalan Bahasa Dan Budaya Visual Peranakan Tionghoa pada Siswa SMAK 3 Bina Bakti Bandung

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan pada tanggal 16 Februari 2024, di SMAK 3 Bina Bakti, Taman Kopo Indah 1. Kegiatan ini diikuti oleh 83 orang siswa kelas 10 dan juga dihadiri oleh 20 orang guru mapel. Kegiatan ini dilaksanakan bertepatan dengan masih dekatnya dengan perayaan Tahun Baru Imlek.

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Jan
10

Pendampingan Acara Pentas Seni Pelepasan Sekolah di Yayasan AN-Nur Kota Bandung

Yayasan An-Nur merupakan sebuah layanan yang bergerak dibidang Pendidikan, Yayasan An- Nur ini mencakup beberapa cabang antara lain KOBER, Art Therapy, TAAM, BIMBEL dan Tadzqirah. Yayasan An-Nur sendiri berdiri di tahun 2005 hingga saat ini sekitar 18 tahun berdiri, Yayasan An-Nur ini juga menjadi kober erbaik ke 1 di kecamatan Andir dan sudah mendapatkan KEMENKUMHAM […]

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Jan
10

Mendefinisikan Kembali Perkembangan Komunitas Musik Indie Bandung Periode 2013-2023 Lewat Media Zine Kolaborasi antara Dosen Fakultas Industri Kreatif dengan Warkop Musik

Beberapa tahun terakhir zine bangkit lagi dan mulai digemari di beberapa komunitas anak muda penggemar musik, seni, dan desain. Banyak sekali kegiatan berupa festival zines diselenggarakan di kota-kota besar macam Jakarta, Bandung, dan Surabaya. Zines yang pada awalnya digunakan sebagai media alternatif yang terhubung antarkomunitas, kini mulai memiliki daya tarik visual melalui gambaran ilustrasi dan […]

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Jan
10

Perancangan Pemasaran Digital Produk UMKM “Delia Corner”

Di era digitalisasi ini, penggunaan internet sebagai media promosi memiliki manfaat yang besar bagi para pelaku UMKM untuk mempromosikan produk atau jasa yang ditawarkan, melalui media promosi penjualan suatu produk dapat tersebar dengan luas, tidak terbatas, dan dapat dilakukan kapanpun dan dimanapun. Sehingga memudahkan masyarakat sebagai calon konsumen untuk mengetahui produk ataupun jasa yang dijual […]

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Jan
09

Perancangan Desain Kemasan UMKM Kazoku Cookies

Kazoku Cookies merupakan salah satu UMKM yang bergabung dalam Ikatan Ahli Boga atau IKABOGA Indonesia yang berada di Provinsi Jawa Barat. Kazoku Cookies dapat mengembangkan potensi produk maupun jasa yang ditawarkan serta bersinergi dengan program pemerintah dalam pengembangan usahanya.

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Jan
09

Pembuatan Video Profile dan Website untuk Branding Paguyuban Sawargi Tumaritis Bandung

Tim Pengabdian Kepada Masyarakat DKV Universitas Telkom melakukan survey dan pengambilan dokumentasi untuk video profile serta wawancara kebutuhan website untuk Paguyuban Sawargi Tumaritis pada tanggal 23 dan 24 September 2023. Dosen Desain Komunikasi Visual (Yelly Andriani Barlian, Sri Soedewi dan team pelaksana) beserta beberapa mahasiswa konsentrasi Multimedia bekerja sama dalam merancang konten yang menarik dan […]

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Jan
03

PELATIHAN DAN WORKSHOP WEDDING FOTOGRAFI PELAKU INDUSTRI KREATIF DI BIDANG MULTIMEDIA PADA KOMUNITAS SHAPSHOT

Industri pernikahan di Indonesia terus berkembang pesat dalam beberapa tahun terakhir. Hal ini didukung oleh meningkatnya kebutuhan masyarakat Indonesia yang bervariatif serta semakin banyaknya pernikahan yang dilakukan di luar gedung. Fotografi pernikahan merupakan salah satu bidang fotografi yang paling populer. Pernikahan merupakan momen yang sakral dan penuh kebahagiaan. Oleh karena itu, banyak orang yang ingin […]

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Nov
20

Pendampingan Kegiatan Seminar Parenting Untuk Orang Tua Murid Anak Usia Dini di Kecamatan Andir Kota Bandung

Pada hari jum’at tanggal 27 oktober 2023 diadakannya pelaksanaan Kegiatan Pengabdian Masyarakat, kegiatan ini dilakukan di kota bandung tepatnya di Aula Trinitas (Maria Bintang Laut) kecamatan Andir, kelompok pengabdian Masyarakat ini akan berfokus pada Pendampingan Acara Seminar Parenting untuk Upaya meningkatkan peran orang tua pada pendampingan transisi PAUD ke SD yang menyenangkan bagi anak. Seminar […]

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Sep
04

PENGENALAN TEKNIK CETAK GRAFIS UNTUK ILUSTRASI BUKU SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN MINAT LITERASI KOMUNITAS

Dalam kegiatan pengabdian masyarakat ini, mitra dari komunitas Batujajar Community Care akan berperan sebagai penerima pelatihan yang akan menerima materi dari tim dosen dan mahasiswa Universitas Telkom. Partisipasi mitra akan dilakukan secara aktif, dimana pada pelatihan ini tidak hanya dilakukan dalam bentuk penyampaian materi secara searah saja, melainkan secara dua arah antara pemberi materi dan […]

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Jul
05

WORKSHOP PENGENALAN MAKNA FILOSOFI YANG ADA PADA KARYA BUDAYA VISUAL PERANAKAN TIONGHOA SEBAGAI BAGIAN DARI KHAZANAH KEBUDAYAAN NUSANTARA PADA SISWA SMAK 1 BINA BAKTI BANDUNG

Pengabdian masyarakat dilaksanakan pada tanggal 8 Juni 2023 di SMAK 1 Bina Bakti. Kegiatan ini dihadiri oleh siswa-siswi dan guru-guru SMAK 1 Bina Bakti. Kegiatan dilaksanakan di tengah-tengah masa menunggu pembagian hasil evaluasi studi semester genap tahun ajaran 2022/2023. Kegiatan workshop pembuatan karakter Wacinwa ini diikuti oleh siswa-siswi kelas 10 dan 11, karena kelas 12 […]

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Jul
05

Pendampingan Lomba Menggambar Anak Usia Dini Upaya Meningkatkan Kemampuan Anak di Kelurahan Maleber Kec. Andir Kota Bandung

Kelurahan Maleber Kecematan Andir merupakan salah satu wilayah di bagian barat Kota Bandung dengan memiliki luas lahan sebesar 53 Ha. Sumber pembiayaan di kantor kelurahan berasal dari APBD Kota Bandung. Jumlah pegawai yang ada di Kelurahan Maleber adalah sejumlah 10 orang dengan rincian Pegawan Negeri Sipil (PNS),sebanyak 6 orang dan Tenaga ahli IT sebanyak 2 […]

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL
Jul
04

HIBAH FOTO PRODUK FOOD AND BEVERAGE IKABOGA INDONESIA

Perkembangan dunia periklanan tidak lepas dari perkembangan fotografi atau teknologi image processing. Fotografi tidak hanya mengubah tampilan iklan, tetapi juga gaya iklan. Melalui foto-foto yang disajikan biasanya masyarakat dapat langsung mengerti dan memahami pesan yang disampaikan.

By Agung Rangga | Kegiatan Dosen
DETAIL